UJI AKTIVITAS PENURUNAN KADAR ASAM URAT EKSTRAK BIJI BUAH KUPA (Syzygium polycephalum) PADA MENCIT PUTIH JANTAN (Mus musculus) GALUR SWISS WEBSTER

NUR'ARIPIN, TRIAN (2022) UJI AKTIVITAS PENURUNAN KADAR ASAM URAT EKSTRAK BIJI BUAH KUPA (Syzygium polycephalum) PADA MENCIT PUTIH JANTAN (Mus musculus) GALUR SWISS WEBSTER. Sarjana thesis, UNIVERSITAS BTH TASIKMALAYA.

[img] Text (COVER DAN ABSTRAK)
FILE 1.pdf

Download (566kB)
[img] Text (BAB I - BAB V)
FILE 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
FILE 5.pdf

Download (707kB)

Abstract

ABSTRAK Kadar asam urat dalam darah pada laki laki >7 mg/dL dan pada perempuan >6 mg/dL merupakan kondisi kadar asam urat melebih normal. Senyawa flavonoid, saponin, tanin dan polifenol berpotensi menurunkan kadar asam urat dan senyawa tersebut terdapat dalam biji buah kupa. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui aktivitas dan efektivitas paling baik dari beberapa ekstrak biji buah kupa terhadap penurunan kadar asam urat. Hewan uji dibuat hiperurisemia dengan asam asetilsalisilat dan fruktosa secara oral, kemudian diberi perlakuan ekstrak nheksana, etil asetat, etanol 96% sebesar 100 mg/kgBB secara oral. Hasil penelitian menunjukan ekstrak n-heksana, etil asetat, etanol 96% memiliki aktivitas penurunan kadar asam urat dan efektivitas yang paling baik diperoleh dari ekstrak etanol 96%. Kata Kunci: Antihiperurisemia, asam urat, biji buah kupa. OLEH: TRIAN NUR’ARIPIN 31118095

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: S1-Skripsi Farmasi
Divisions: Prodi Farmasi
Depositing User: S.Farm Trian Nuraripin
Date Deposited: 28 Sep 2022 00:42
Last Modified: 28 Sep 2022 00:42
URI: https://repository.universitas-bth.ac.id/id/eprint/2133

Actions (login required)

View Item View Item