Octavani, Salsabila Hanifah (2022) FORMULASI DAN EVALUASI SEDIAAN GRANUL EFFERVESCENT DAUN KIRINYUH (Chromolaena odorata (L.) R.M.King & H.Rob) DAN DAUN SALAM (Syzygium polyanthum (Wight) Walp) SEBAGAI ANTIOKSIDAN. Sarjana thesis, UNIVERSITAS BTH TASIKMALAYA.
Text (COVER DAN ABSTRAK)
Cover dan Abstrak.pdf Download (27kB) |
|
Text (BAB I - BAB V)
Bab 1-5.pdf Restricted to Repository staff only Download (828kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf Download (442kB) |
Abstract
Granul effervescent merupakan salah satu sediaan oral yang cepat larut dengan bentuk sediaan yang nyaman dan stabil, biasanya dibuat dari kombinasi fase asam dan fase basa. Pembuatan granul effervescent dibuat dari kombinasi daun yang memiliki aktivitas antioksidan kuat yaitu daun kirinyuh dan daun salam. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui formulasi, evaluasi, dan aktivitas antioksidan dalam sediaan granul effervescent sari daun kirinyuh dan daun salam. Granul effervescent yang telah dibuat dilakukan pengujian aktivitas antioksidan menggunakan metode DPPH. Hasil penelitian menunjukan bahwa granul effervescent sari daun kirinyuh dan daun salam memiliki sifat fisik yang baik dan kandungan anktivitas antioksidan sangat lemah. OLEH : SALSABILA HANIFAH OCTAVANI 31118098
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi Farmasi |
Divisions: | Prodi Farmasi |
Depositing User: | S.Farm Salsabila Hanifah Octavani |
Date Deposited: | 28 Sep 2022 00:49 |
Last Modified: | 28 Sep 2022 00:49 |
URI: | https://repository.universitas-bth.ac.id/id/eprint/2360 |
Actions (login required)
View Item |