ZAHRA, RIFDA NAILA (2023) VALIDASI METODE PEMERIKSAAN ANTIOKSIDAN PADA EKSTRAK DAUN SIRIH HIJAU (piper betle,L) MENGGUNAKAN SPEKTOFOTOMETER UV-VIS. Diploma thesis, UNIVERSITAS BAKTI TUNAS HUSADA TASIKMALAYA.
Text (COVER DAN ABSTRAK)
FILE 1 COVER + ABSTRAK + ABSTRACT (1).pdf Download (118kB) |
|
Text (BAB I - BAB V)
FILE 3 BAB I-V.pdf Restricted to Repository staff only Download (400kB) | Request a copy |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
FILE 4 DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (101kB) |
Abstract
Validasi metode merupakan suatu pengukuran terhadap suatu parameter melalui pengujian laboratorium untuk melihat kesesuaian dengan syarat penggunaannya. Validasi tersebut meliputi presisi, akurasi, Lod, Loq, linieritas, kekasaran (ruggedness), dan ketahanan (robustness). Pada penelitian ini menggunakan ekstrak daun sirih hijau (piper betle L ) yang memiliki kandungan antioksidan ,Antioksidan merupakan suatu senyawa atau molekul yang stabil dalam mendonorkan elektron atau hidrogen pada senyawa atau molekul radikal bebas serta menetralkannya. Dan menggunakan instrumen spektrofotometer Uv-Vis yang dapat menganalisis zat yang bersifat organik dan anorganik, dengan selektif dan ketelitian yang cukup tinggi Tujuan pemeriksaan validasi metode ini yaitu untuk mengetahui validitas metode pemeriksaan ekstrak daun sirih hijau (piper betle L) menggunakan spektrofotmeter UV-Vis. Metode yang dilakukan pada penelitian ini deskriptif yang bersifat kuantitatif. Parameter yang dilakukan untuk melakukan validasi pada penelitian ini diantaraya: akurasi, presisi, linieritas, LOD, LOQ. Penelitian validasi pemeriksaan antioksidan pada ekstrak daun sirih hijau (piper betle L) menghasilkan nilai akurasi 100%, presisi 0%, linieritas 0.9868, LOD 2.939 dan LOQ 9.795, artinya nilai tersebut dinyatakan valid serta dapat digunakan untuk pemeriksaan selanjutnya. Kata kunci: Ekstrak daun sirih hijau( piper betle L), Antioksidan, Validasi.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | KTI DIII-Analis Kesehatan/TLM |
Divisions: | Prodi Analis Kesehatan |
Depositing User: | A.Md.AK RIFDA NAILA ZAHRA |
Date Deposited: | 08 Sep 2023 06:11 |
Last Modified: | 08 Sep 2023 06:11 |
URI: | https://repository.universitas-bth.ac.id/id/eprint/3129 |
Actions (login required)
View Item |