JUHAN, TENY MUTIA (2018) AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK ETANOL DAUN SENGGANI (Melastoma polyanthum Burm F) DENGAN METODE DPPH (1,1-diphenyl2-pycrylhydrazil.) DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI LOTION ANTI AGING. Sarjana thesis, STIKes BTH Tasikmalaya.
Text (SKRIPSI)
31113152-Teny Mutia Juhana-Skripsi.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Senggani (Melostoma polyanthum Burm F) merupakan tanaman yang dapat dikembangkan pemanfaatannya. Senggani mempunyai khasiat sebagai antioksidan, antipeuretik, analgesik, diuretik. Berdasarkan hasil skrining fitokimia daun senggani mengandung senyawa flavanoid, tanin, polifenol, saponin dan kuinon. Metode uji aktivitas antioksidan yang digunakan pada penelitian ini adalah metode peredaman radikal bebas DPPH (1,1-diphenyl-2-pycrylhydrazyl). Dari hasil penelitian tersebut ekstrak daun senggani memiliki aktivitas antioksidan yang sangat kuat dengan nilai IC50 11,0095 ppm. Ekstrak etanol daun senggani dibuat sediaan lotion anti aging. Dari hasil pengamatan diperoleh nilai IC50 sediaan lotion ekstrak etanol daun senggani 82,3945 ppm. Kata kunci : Daun Senggani (Melostoma polyanthum Burm F), Antioksidan, DPPH, Lotion Anti Aging
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi Farmasi |
Divisions: | Prodi Farmasi |
Depositing User: | Sherin Theresina Zaitun |
Date Deposited: | 28 Apr 2020 02:48 |
Last Modified: | 28 Apr 2020 02:48 |
URI: | https://repository.universitas-bth.ac.id/id/eprint/391 |
Actions (login required)
View Item |