HUBUNGAN ANTARA PEMBERIAN INFORMASI OBAT TERHADAP KEPATUHAN KONSUMSI OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS TAMBAKSARI

Putri, Suci Gandara (2024) HUBUNGAN ANTARA PEMBERIAN INFORMASI OBAT TERHADAP KEPATUHAN KONSUMSI OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS TAMBAKSARI. Sarjana thesis, UNIVERSITAS BAKTI TUNAS HUSADA TASIKMALAYA.

This is the latest version of this item.

[img] Text (COVER DAN ABSTRAK)
COVER dan ABSTRAK.pdf

Download (297kB)
[img] Text (BAB I-V)
BAB I-V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (852kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (257kB)
[img] Text (ARTIKEL LENGKAP DAN HASIL CEK PLAGIARISM)
ARTIKEL LENGKAP DAN HASIL CEK PLAGIARISM.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

peningkatan kadar glukosa darah atau gula darah, yang seiring waktu dapat menyebabkan kerusakan serius pada jantung, pembuluh darah, mata, ginjal dan saraf. Menurut WHO tahun 2023, Penderita diabetes di seluruh dunia mencapai sekitar 422 juta orang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis hubungan antara pemberian informasi obat terhadap kepatuhan konsumsi obat pada pasien diabetes melitus tipe 2 di Puskesmas X Kabupaten Ciamis. Metode yang digunakan adalah eksperimental dengan desain penelitian cross sectional, data dikumpulkan menggunakan kuesioner Medication Adherence Rating Scale (MARS) dan kuesioner pengetahuan. Sampel pada penelitian ini adalah pasien diabetes melitus tipe 2 pada Puskesmas X Kabupaten Ciamis sebanyak 44 orang. Analisis data dilakukan dengan analisis Chi Square, Pearson Product Moment, Independent T Test Dan Dependent Test, dengan menggunakan SPSS versi 25. Hasil penelitian menemukan bahwa terdapat pengaruh postitif pemberian informasi obat terhadap tingkat pengetahuan pasien dengan signifikansi sebesar 0,000; pemberian informasi juga berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepatuhan konsumsi obat dengan signifikansi 0,000. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pemberian informasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kepatuhan konsumsi obat pada pasien diabetes melitus tipe 2 pada Puskesmas X Kabupaten Ciamis, sehingga hipotesis telah teruji kebenarannya.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: S1-Skripsi Farmasi
Divisions: Prodi Farmasi
Depositing User: S.Farm. Suci Gandara Putri
Date Deposited: 18 Sep 2024 00:58
Last Modified: 18 Sep 2024 03:22
URI: https://repository.universitas-bth.ac.id/id/eprint/4090

Available Versions of this Item

  • HUBUNGAN ANTARA PEMBERIAN INFORMASI OBAT TERHADAP KEPATUHAN KONSUMSI OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS TAMBAKSARI. (deposited 18 Sep 2024 00:58) [Currently Displayed]

Actions (login required)

View Item View Item