Penerapan Terapi Afirmasi Positif Pada Mahasiswa Yang Mengalami Fatherless

NURFUADI, FANNIA RAHMASARI (2024) Penerapan Terapi Afirmasi Positif Pada Mahasiswa Yang Mengalami Fatherless. Diploma thesis, UNIVERSITAS BAKTI TUNAS HUSADA TASIKMALAYA.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
COVER DAN ABSTRAK.pdf

Download (397kB)
[img] Text (BAB I - BAB V)
BAB I-5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (603kB) | Request a copy
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (253kB)
[img] Text (ARTIKEL LENGKAP DAN HASIL CEK PLAGIARISM)
SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT DAN HASIL CEK PLAGIARISM.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penerapan Terapi Afirmasi Positif Pada Mahasiswa Yang Mengalami Fatherless Fannia Rahmasari Nurfuadi Program Studi D III Keperawatan, Universitas Bakti Tunas Husada Tasikmalaya Pendahuluan: Maraknya kasus fatherless tengah menjadi sorotan dalam masalah keluarga di dunia. Indonesia sebagai negara dengan jumlah keluarga fatherless terbanyak urutan ke tiga di dunia. Permasalahan tersebut dapat diatasi cara terapi afirmasi positif. Tujuan: Untuk mengetahui gambaran penerapan terapi afirmasi positif pada klien yang mengalami fatherless. Metode Penelitian: menggunakan desain deskriptif dengan pendekatan satudi kasus. Subyek penelitian sebanyak 3 responden dengan lama penelitian 4 kali pertemuan. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner skala fatherless, kuesioner dampak fatherless, SOP terapi afirmasi positif dan lembar observasi. Hasil Penelitian: Hasil penelitian setelah dilakukan terapi afirmasi positif terdapat penurunan perilaku agresi pada semua subyek dikategori sedang dan ringan. Kesimpulan: Terapi afirmasi positif terbukti dapat menurunkan perilaku agresi akibat dampak fatherless. Saran: Untuk para subyek hendaknya hasil penelitian ini dapat menjadi gambaran bagi mereka untuk lebih berfikir positif kedepannya. Kata Kunci : Afirmasi positif, Fatherless, Dampak fatherless ABSTRACT Background: The rise in cases of fatherlessness is becoming a spotlight on family problems in the world. Indonesia is the country with the third highest number of fatherless families in the world.. This problem can be overcome using positive affirmation therapy. Objective: To find out an overview of the application of positive affirmation therapy to clients who experience fatherlessness. Research Method: using a descriptive design with a single case study approach. The research subjects were 3 respondents with a research duration of 4 meetings. The instruments used were the fatherless scale questionnaire, fatherless impact questionnaire, positive affirmation therapy SOP and observation sheet. Research Results: The results of the research after positive affirmation therapy showed a decrease in aggressive behavior in all subjects in the moderate and mild categories. Conclusion: Positive affirmation therapy has been proven to reduce aggressive behavior due to the impact of fatherlessness. Suggestion: For the subjects, the results of this research should be an illustration for them to think more positively in the future. Keywords : Positive Affirmations, Fatherless, Impact of fatherlessness

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: KTI DIII-Keperawatan
Divisions: Prodi Keperawatan
Depositing User: A.Md.Kep. FANNIA RAHMASARI NURFUADI
Date Deposited: 27 Sep 2024 02:29
Last Modified: 27 Sep 2024 02:29
URI: https://repository.universitas-bth.ac.id/id/eprint/4206

Actions (login required)

View Item View Item