NAZABULLAH, ALHIKAM (2023) UJI AKTIVITAS EKSTRAK ETANOL DAUN ASHITABA (Angelica keiskei) SEBAGAI NEFROPOTEKTOR TERHADAP TIKUS JANTAN (Rattus Norvegicus) YANG DI INDUKSI GENTAMICIN. Sarjana thesis, UNIVERSITAS BAKTI TUNAS HUSADA.
Text (Cover dan Abstrak)
Cover Dan Abstrak.pdf Download (109kB) |
|
Text (BABA I DAN BAB V)
BAB I - BAB V .pdf Restricted to Repository staff only Download (339kB) | Request a copy |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka .pdf Download (207kB) |
Abstract
Daun ashitaba (Angelica keiskei koidzumi L.) merupakan obat tradisional yang memiliki kandungan senyawa flavonoid dan memiliki kandungan antioksidan. Pada tanaman daun ashitaba diduga dapat dijadikan sebagai nefropotektor.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek nefropotektor ekstrak daun ashitaba terhadap nefro tikus jantan (Rattus norvegicus) yang diinduksi oleh gentamicin injek. Dalam penelitian ini dibagi menjadi 5 kelompok per lakuan yaitu kontrol negatif diberi gentamicin injek 60 mg/g BB tikus, kontrol positif diberikan curlive plus 32,778 mg/200g BB tikus dan diberikan ekstrak etanol daun ashitaba dengan dosis 100,200 dan 400 mg/kg BB tikus. Pemberian dosis uji dilakukan selama 14 hari. Pengambilan darah melalui Sinus Retro Orbital lalu pengukuran kadar kreatinin dan ureum. Data yang dihasilkan dianalisis statistik dengan SPSS versi 25 yang meliputi uji normalitas (Kolmorgof Smirnov), uji homogenitas (Levene), One Way ANOVA dan uji post hoc LSD. Hasil dari semua kelompok uji kreatinin dinyatakan normal dan homogen , hasil signifikansi One Way ANOVA dinyatakan lebih dari p>0,05. Hasil post hoc LSD pada kreatinin didapakan hasil perbedaan tidak bermakna antar kelompok uji. Untuk ureum hasil semua kelompok uji dinyatakan tidak normal sehingga dilamjutkan dengan uji Kruskal-Wallis Test dan uji Mann Whitne. Hasil signifikasi Mann Whitney dinyatakan lebih dari p>0,05 sehingga didapatkan hasil perbedaan tidak bermakna antar kelompok uji.Sehingga dapat disimpulkan ekstrak daun ashitaba dapat memiliki aktivitas nefropotektor Kata kunci: Nefroprotektor, kreatini,ureum, Daun Ashitaba, One Way ANOVA
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi Farmasi |
Divisions: | Prodi Farmasi |
Depositing User: | S.Farm ALHIKAM NAZABULLAH |
Date Deposited: | 27 Sep 2023 07:04 |
Last Modified: | 27 Sep 2023 07:04 |
URI: | https://repository.universitas-bth.ac.id/id/eprint/3253 |
Actions (login required)
View Item |