GAMBARAN KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN DAN KEPUASAN PELANGGAN DI OPTIK MANDALA CIAMIS

INDAH, RIANI (2020) GAMBARAN KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN DAN KEPUASAN PELANGGAN DI OPTIK MANDALA CIAMIS. Diploma thesis, STIKes BTH Tasikmalaya.

[img] Text (Cover and Abstrak)
FILE 1.pdf

Download (203kB)
[img] Text (BAB I - BAB V)
FILE 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (416kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
FILE 4.pdf

Download (400kB)

Abstract

GAMBARAN KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN DAN KEPUASAN PELANGGAN DI OPTIK MANDALA CIAMIS Riani Indah 40117022 Program Studi DIII Refraksi Optisi STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya ABSTRAK Di Indonesia sejalan dengan meningkatnya pendapatan dan standar hidup, mendorong masyarakat lebih melihat fashion. Salah satu lini fashion yang banyak dilirik masyarakat adalah kacamata. Tujuan Penelitian mengetahui gambaran kualitas pelayanan karyawan dan kepuasan pelanggan di Optik Mandala. Metode Penelitian Jenis Penelitian ini dilakukan dengan penelitian deskriptif, pendekatan yang digunakan peneliti yaitu quotes sampel dan lokasi penelitian di Optik Mandala Ciamis. Jumlah sampel penelitian sebanyak 35 responden. Data dikumpulkan dengan menggunakan lembar kusioner, di analisa menggunakan SPSS 23. Hasil Penelitian dari kualitas pelayanan persentase terbesar kategori baik yaitu 48,8%, kategori sangat baik yaitu 25,7%. Sedangkan kepuasan pelanggan presentase tertinggi kategori netral yaitu 40%, kategori sangat puas yaitu 25%. Hasil Penelitian dari kepuasan Pelanggan persentase terbesar terletak pada kategori netral 40%, kategori sangat puas 25%, kategori puas 9% , kategori tidak puas 17% dan kategori sangat tidak puas 9%. Dapat disimpulkan bahwa kualitas pelayanan di Optik Mandala mampu memberikan kebutuhan klien dengan baik sesuai dengan standar pelayanan RO oleh karyawan RO harus sudah terlatih dan berpengalaman dan kepuasan pelanggan tidak sesuai dengan kualitas pelayanan yang diberikan. Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Karyawan RO, Kepuasan Pelanggan

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: KTI DIII-Refraksi Optisi
Divisions: Prodi Refraksi Optisi
Depositing User: A.Md.RO. Riani Indah
Date Deposited: 21 Aug 2020 13:51
Last Modified: 21 Aug 2020 13:51
URI: https://repository.universitas-bth.ac.id/id/eprint/891

Actions (login required)

View Item View Item