UJI AKTIVITAS ANTIDIABETES EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH DELIMA PUTIH (Punica granatum L) TERHADAP TIKUS JANTAN GALUR SWISS WEBSTER

MURTININGTIAS, ISKA (2020) UJI AKTIVITAS ANTIDIABETES EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH DELIMA PUTIH (Punica granatum L) TERHADAP TIKUS JANTAN GALUR SWISS WEBSTER. Sarjana thesis, STIKes BTH TASIKMALAYA.

[img] Text (1. COVER + ABSTRAK)
1. COVER + ABSTRAK.pdf

Download (132kB)
[img] Text (BAB I - BAB V)
3.BAB I-V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (391kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
4.DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (120kB)

Abstract

PENELITIAN PADA KULIT BUAH DELIMA PUTIH (Punica granatum L) BERTUJUAN UNTUK MENGETAHUI AKTIVITAS ANTIDIABETES PADA KADAR GLUKOSA DARAH TIKUS JANTAN PUTIH GALUR SWISS WEBSTER YANG DIINDUKSI ALOKSAN. ALOKSAN DIBERIKAN SEBAGAI INDIKATOR DENGAN DOSIS 170 MG/KGBB. PENELITIAN INI DILAKUKAN DENGAN MEMBAGI KELOMPOK TIKUS MENJADI 5 KELOMPOK, YAITU KELOMPOK KONTROL NEGATIF DIBERIKAN INDUKSI ALOKSA 170 MG/KGBB TIKUS DAN DIBERI GLIBENKLAMID 3,6 MG/KGBB TIKUS, KELOMPOK DOSIS 1 DIINDUKSI ALOKSAN 170 MG/KGBB TIKUS DAN DIBERI EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH DELIMA PUTIH 20 MG/KGBB TIKUS, KELOMPOK DOSIS 2 DIINDUKSI ALOKSAN 170 MG/KGBB TIKUS DAN DIBERI EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH DELIMA PUTIH 40 MG/KGBB TIKUS, DAN KELOMPOK DOSIS 3 DIINDUKSI ALOKSAN 170 MG/KGBB TIKUS DAN DIBERI EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH DELIMA PUTIH 80 MG/KGBB TIKUS. HASIL PERSENTASE PENURUNAN KADAR GLUKOSA DARAH DARI SETIAP KELOMPOK YAITU, KELOMPOK KONTROL POSITIF (66,213%), KELOMPOK DOSIS 1 (66,576%), KELOMPOK DOSIS 2 (69,846%), DAN KELOMPOK DOSIS 3 (60,491%). PENURUNAN PERSENTASE YANG LEBIH TINGGI DIPEROLEH PADA KELOMPOK DOSIS 2 YAITU SEBESAR 69,576%. NILAI SIG (2-TAILED) YANG DIPEROLEH DARI HASIL UJI T MENUNJUKAN BAHWA TERDAPAT PERBEDAAN ANTARA KELOMPOK KONTROL NEGATIF DENGAN KELOMPOK KONTROL POSITIF DAN KELOMPOK DOSIS. DAN DOSIS YANG PALING EFEKTIF TERDAPAT PADA DOSIS 2 DENGAN NILAI MEAN DIFFERENCE SEBESAR 32,200. SEHINGGA DAPAT DISIMPULKAN BAHWA EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH DELIMA PUTIH MEMILIKI PENGARUH TERHADAP PENURUNAN KADAR GLUKOSA DARAH TIKUS YANG DIINDUKSI ALOKSAN.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: S1-Skripsi Farmasi
Divisions: Prodi Farmasi
Depositing User: Iska Iska Murtiningtias
Date Deposited: 05 Sep 2020 13:34
Last Modified: 05 Sep 2020 13:34
URI: https://repository.universitas-bth.ac.id/id/eprint/1086

Actions (login required)

View Item View Item